Rabu malam KPK kembali melakukan tangkap tangan terhadap
para pejabat Negara yang diduga melakukan korupsi atau suap. Dari penelusuaran
ada upaya penyuapan dari satu pihak kepada pihak lainnya. Diketahui ada seorang
perempuan dengan inisial CN yang diduga sebagai anggota DPR yang berkunjung ke
perumahan widya candra, perumahan
menteri, berkenjung kerumah salah satu pejabat MK dengan inisial AM.
Dalam operasi tangkap tangan tersebut diamankan barang bukti senilai 2-3 milyar.
Masih belum jelas uang tersebut sebagai suap untuk kasus apa. Sekitar pukul
22.00 Rabu malam tim KPK menggunakan tiga mobil membawa CN yang diduga sebagai anggota
DPR dan AM yang diduga sebagai pejabat peradilan hokum.
Sampai dengan saat ini KPK, belum memberikan keterangan
terkait penangkapan tersebut. Kepala KPK Abraham Samad yang akan memberikan
keterangan belum berada di kantor KPK, dan KPK baru akan memberikan keterangan
setalah Abrahan Samad tiba di KPK.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar